Ada Apa dengan Emiten Wismilak Inti Makmur
(100 Views) Juni 12, 2023 7:51 pm | Published by admin | No commentGentamedia.com – Kenaikan cukai rokok sangat terasa dalam satu tahun ini, keuntungan emiten rokok terkeoreksi karena harga rokok menjadi mahal sehingga para pelanggan berlalih ke rokok yang lebih murah, mereka berpindah dari merek ternama ke merek yang baru, sehingga banyak produsen-prosusen rokok baru bermunculan.

Beberapa emiten rokok ternama mengalami koreksi harga sahamnnya, bahkan emiten rokok seperti samporna dan gudang garam sempat mengalami koreksi harga saham yang cukup dalam, dari semua ada emiten rokok yang dalam 1 tahun terakhir mengalami kenaikan yang cukup signifikan yaitu emiten rokok Wismilak Inti Makmur.
Kita harus berkaca ke emiten rokok yang lain yang banyak di akuisis ataupun saham mayoritasnya di pegang oleh asing, seperti halnya Bentoel dan sampoerna, yang di miliki oleh British Asian tobacco dan Philip Morris International, sehingga kita harus meniliti apakah Wismilak Inti Makmur juga sedang dalam pantauan investor asing untuk di akuisi atau pengendali sahamnnya akan dimiliki oleh investor asing.
Tugas berat untuk investor lokal yang sangat cinta terhadap tanah air, karena ketika emiten sudah di akuisisi atau saham pengendali sudah dimiliki asing maka yang akan terjadi emiten tersebut biasanya akan keluar dari bursa saham, sehingga investor lokal susah dan tidak bisa lagi membeli sahamnya, karena biasanya perjalanan emiten yang sudah di akuisis oleh asing terutama barat pasti akan keluar dari bursa.
Bisa di lihat dari beberapa emiten yang produknya sudah melekat di hati kita, misalkan AQUA siapa yang tidak kenal dengan AQUA? setiap orang indonesia kalau membeli air minum dalam kemasan pasti berkata ” Ada AQUA?” padahal tujuan mereka “Ada air minum kemasa?” terus adalah ABC pasti dari produknya yang berupa kecap ataupun saos pasti semua orang orang indonesia tahu akan produknya.
Emiten rokok pun baru-baru ini ada yaitu bentoel yang sekarang sedang dalam proses untuk keluar dari bursa saham indonesia, apa yang akan terjadi kalau emiten-emiten rokok yang lain akan di akusisi oleh investor asing, kita hanya akan menonton mereka berdagang dengan merek yang sudah melekat dalam hati kita, ini adalah tantangan besar untuk para investor dalam negeri bagaimana caranya kita mengesampingan keuntungan untuk berkorban dalam memepertahannya merek-merek yang sudah melekat dalam hati masyarakat indonesia.
Jangan sampai ada lagi merek lokal yang melekat di hati mejadi milik investor asing, kita harus memilikinya sendiri dan memperbanyak investor lokal untuk berinvestasi di pasar modal indonesia, karena masih banyak sekali para investor yang baru malah memilih berinvestasi di crypto atau bahkan di pasar modal luar negeri, dan banyak juga investor muda malah memilih trading sehingga tidak mengutamakan bangsanya.
No comment for Ada Apa dengan Emiten Wismilak Inti Makmur